Biodata, Profil dan Agama Nabil Fekir Lengkap

Nabil fekir adalah seorang pemain sepakbola asal perancis yang kini membela lyon. Mantan rekan setim alexandre lacazette ini merupakan anggota tim nasional perancis yang memenangkan piala dunia rusia 2018.

Nabil fekir lahir pada 18 Juli 1994, di usianya yang masih sangat muda ini, nabil fekir sudah menjadi gelandang andalan lyon yang berlaga di ligue 1 dan tim nasional perancis yang dikenal sebagai tim terkuat di eropa.

Sama hal nya dengan biodata ousmane dembele, nabil fekir juga penganut agama islam yang taat. Dia memiliki darah aljazair yang diturunkan dari orang tuanya, tak heran jika nabil fekir memiliki status kewarganegaraan ganda yaitu perancis dan aljazair.

Nabil fekir bisa bermain sebagai gelandang serang dan box-to-box, fekir juga bisa menempati posisi sebagai winger. Fekir memiliki kemampuan passing dan dribbling yang sangat bagus, saking bagusnya fekir dikaitkan dengan beberapa klub besar eropa salah satunya adalah manchester city dan chelsea.
biodata dan agama nabil fekir
biodata dan agama nabil fekir 
Bakat mengolah kulit bundar yang dimiliki fekir bermula ketika fekir mengikuti akademi sepakbola AC Villeurbanne yang terletak di perancis. Tercatat dia seringkali pindah akademi sepakbola hingga akhirnya menimba ilmu di akademi Lyon yang merupakan akademi sepakbola terkenal di Perancis.

Nabil fekir memulai karier sepakbola sebagai pemain profesional ketika dirinya naik tingkat dari akademi lyon ke tim Lyon B. Bakat fekir mulai terlihat saat membela Lyon B dengan mencatatkan 13 gol dalam 63 pertandingan, fekir membela Lyon B sejak tahun 2011 hingga 2013.

Karena potensi yang ditunjukan fekir terbilang bagus, akhirnya fekir naik tingkat ke Lyon Senior yang berlaga di ligue 1. Bersama kompatriotnya yang alexandre lacazette yang kini menjadi pemain arsenal, duet fekil-lacazette tampil trengginas dengan catatan golnya yang menjadi saingan duet maut PSG.

Untuk lebih lengkapnya lagi mengenai biodata, profil, perjalanan karier, agama dan prestasi yang pernah didapatkan oleh nabil fekir, kalian bisa menyimak kelanjutannya berikut, budayakan membaca hingga selesai, supaya tidak ada yang terlewat.
nabil fekir dalam ilustrasi
nabil fekir dalam ilustrasi

Profil Nabir Fekir 

  1. Nama: Nabil Fekir
  2. Tanggal lahir: 18 Juli 1993
  3. Tempat lahir: Lyon
  4. Usia: 24 tahun
  5. Tinggi badan: 173 cm
  6. Kewarganegaraan: Aljazair dan Perancis
  7. Posisi bermain: Gelandang box-to-box, serang dan winger
  8. Kaki terkuat: kiri
  9. Agama: Islam


Fakta Nabir Fekir

Nabil fekir memiliki adik laki-laki yang sama berprofesi sebagai pemain sepakbola, adik nabil fekir bernama yassin fekir, saat ini dia menimba ilmu di akademi sepakbola lyon sama seperti nabil fekir dulu. Berikut adalah foto-foto terbaru nabir fekir yang kami himpun dari akun media sosialnya:
nabil fekir membawa piala dunia 2018 rusia
nabil fekir membawa piala dunia 2018 rusia
nabil fekir dalam susunan timnas perancis
nabil fekir saat dilapangan
nabil fekir saat dilapangan

Perjalanan Karier

Junior

  • 2000–2001: AC Villeurbanne 
  • 2001–2003: FC Vaulx-en-Velin 
  • 2003–2005: SC Caluire 
  • 2005–2007: Lyon 
  • 2007–2010: FC Vaulx-en-Velin 
  • 2010–2011: Saint-Priest 
  • 2011–2013: Lyon

Senior

  • 2011–2013: Lyon B
  • 2013–sekarang: Lyon


Internasional

  • 2014 : Perancis U21
  • 2015 – Sekarang : Perancis

Prestasi Bersama Perancis

  1. FIFA World Cup: 2018

Prestasi Individual

  1. UNFP Ligue 1 Young Player of the Year : 2014– 15
  2. UNFP Ligue 1 Team of the Year: 2014–15 dan 2017– 18
  3. UNFP Ligue 1 Player of the Month: Oktober 2017
Baca Juga:
#3 One Pride Angel MMA TV One, Nomer 2 Bikin Salah Fokus

Media Sosial

  • Instagram: nabilfekir
  • Facebook: NabilFekirOfficiel
  • Twitter: NabilFekir


Demikan ulasan lengkap mengenai biodata nabir fekir yang berisi tentang profil dan agama yang dianut, perjalanan karier, prestasi, akun media sosial dan fakta menarik mengenai nabil fekir pemain beragama islam yang memenangkan piala dunia bersama timnas perancis, terimakasih sudah membaca, sempatkan juga untuk membaca biodata lainnya.

Berlangganan Gratis via E-mail

0 Response to "Biodata, Profil dan Agama Nabil Fekir Lengkap"

Post a Comment

Tidak menerima Komentar 'Nice Post', 'Kunbal', 'Link Aktif' dan Komentar yang Tidak Relevan Lainnya.